Friday, 20 March 2020
Bunda, hingga saat ini demam menjadi kasus yang paling banyak dialami oleh anak-anak. Seorang anak bisa dikatakan demam jika suhu tubuhnya mencapai 37,5 derajat celcius atau bahkan lebih. Biasanya demam ini dipicu oleh beberapa hal, mulai dari kontak langsung dengan banyak orang di mana mungkin saja diantaranya ada yang sedang tidak sehat, daya tahan tubuh dalam kondisi lemah, atau akibat mengonsumsi makanan yang terkontaminasi virus dan bakteri. Meski demam merupakan hal yang wajar terjadi sebagai reaksi alamiah tubuh dalam melawan infeksi bakteri, namun Bunda harus tetap waspada karena kondisi yang satu ini juga sangat berpengaruh pada daya tahan tubuh anak, bahkan jika tidak ditangani dengan baik bisa memicu timbulnya penyakit yang lebih serius.
Pengaruh Demam pada Daya Tahan Tubuh Anak
Menurut artikel yang dimuat dalam laman online situs kesehatan Halodoc, demam yang terjadi pada anak biasanya juga diikuti dengan gejala lainnya, seperti kesadaran menurun, tubuh menjadi lebih lemas, sensitif terhadap cahaya terang, lebih sering tidur dan sulit untuk dibangunkan, mengalami kebingungan, adanya gangguan pernapasan, muntah, diare, hingga yang lebih parah adalah kejang dan kemungkinan munculnya penyakit yang lebih serius akibat daya tahan tubuh yang lemah.
Oleh karena itu, penting sekali untuk orang tua seperti kita agar tidak panik saat demam mulai menyerang anak dan bisa melakukan pertolongan pertama untuk menurunkan panasnya. Jika demam anak masih belum terlalu parah, Bunda bisa langsung melakukan beberapa langkah berikut ini:
Selain beberapa cara di atas, Bunda juga bisa memberikan obat penurun demam yang mengandung Paracetamol seperti bodrexin Demam Sirup yang sudah dipercaya secara turun-temurun untuk menurunkan demam anak. Tak hanya itu, bodrexin Demam Sirup juga mampu meredakan nyeri, sakit kepala, dan sakit gigi yang biasanya muncul saat demam. Hadir dalam kemasan sirup rasa jeruk yang disukai anak-anak, bodrexin Demam Sirup membuat momen minum obat menjadi lebih menyenangkan, sehingga mereka akan lebih semangat untuk kembali beraktivitas seperti sediakala.
Kapan Anak Harus Dibawa ke Dokter?
Pengaruh demam pada daya tahan tubuh anak tentu hal yang tidak boleh kita remehkan. Jika dengan memberikan obat dan beberapa cara di atas anak belum menunjukkan perubahan yang signifikan, segera bawa Si Kecil ke dokter jika mereka menunjukkan hal berikut ini:
Yuk, jadi orang tua siaga dengan melengkapi persediaan obat di rumah dengan bodrexin Demam Sirup sebagai pertolongan pertama anak demam dan buat harinya kembali berwarna.
Anak Lemas Saat Demam, Ini Tips Memulihkan Energinya!
Demam pada anak seringkali diiringi oleh gejala lemas, kelelahan, dan kehilangan nafsu makan. Dengan perawatan yang tepat, kita dapat membantu anak...
Ini 8 Cara Mengatasi Anak Demam Di Malam Hari dan Penyebabnya Penting Bunda Ketahui
Cara mengatasi anak demam di malam hari bisa bermacam-macam, mulai dari memberikan kompres hangat hingga pemberian obat bodrexin demam...
Aksi Peduli Kemanusiaan, Tempo Scan Donasikan Rp 500 Juta untuk Penanggulangan Bencana Alam di Malang, Jawa Timur
Tempo Scan Group memberikan bantuan sosial untuk masyarakat korban bencana alam di Malang, Jawa Timur dalam bentuk produk perawatan kesehatan,...