Monday, 24 August 2020
Handojo S. Muljadi selaku Presiden Komisaris PT Tempo Scan Pacific Tbk (“Tempo Scan”) bersama Dr. Ir. Hamman Riza, M.Sc., IPU., selaku Kepala Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (“BPPT”) telah melakukan penandatanganan nota kesepahaman tentang “Pengkajian dan Penerapan Teknologi di Bidang Farmasi dan/atau Kesehatan Dalam Rangka Kemandirian Bangsa untuk Penanggulangan COVID-19”, Senin, tanggal24 Agustus 2020, bertempat di Auditorium Soemitro Djojohadikoesoemo Gedung BJ Habibie BPPT, - Jakarta Pusat. Acara ini bertepatan dengan ulang tahun BPPT yang ke-42 yang juga dihadiri oleh Menteri Riset dan Teknologi/Kepala Badan Riset dan Inovasi Nasional, Prof. Bambang Permadi Soemantri Brodjonegoro, Ph.D.
Pertolongan Pertama Saat Anak Terkena Batuk Disertai Demam Agar Tetap Nyaman Saat Beraktivitas
Sebagai orang tua, apalagi seorang ibu, rasanya pasti sungguh tidak tega melihat Si Kecil merasa tidak nyaman karena keluhan kesehatan yang...
Membedakan Batuk karena Virus dan Batuk Asma
Penyakit batuk adalah penyakit yang cukup umum menyerang banyak orang, baik dewasa maupun...
Wedang Jahe, Salah Satu Cara Mengatasi Batuk Pada Anak Secara Alami
Apa yang menjadikan jahe sebagai bahan alami yang sangat baik untuk meredakan batuk? Simak penjelasannya berikut ini yuk,...